kip lhok
Beranda / /

  • Luar Biasa, Prodi Migas dan TRKI PNL Raih Akreditasi Unggul
    Aceh | 1 tahun lalu
    Luar Biasa, Prodi Migas dan TRKI PNL Raih Akreditasi Unggul

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Civitas akademika Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) patut berbangga, dua program studi (prodi) di lingkungan PNL dikabarkan meraih Akreditasi Unggul. 

    Akreditasi Unggul ini merupakan akreditasi dengan peringkat tertinggi dari Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan Badan Tetap Akreditasi Program Keteknikan Persatuan Insinyur Indonesia.

  • Ini Tujuh Nama Alumni Teknik Elektro Politeknik Lhokseumawe Lolos Kerja ke Eropa
    Aceh | 1 tahun lalu
    Ini Tujuh Nama Alumni Teknik Elektro Politeknik Lhokseumawe Lolos Kerja ke Eropa

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Tujuh alumni Teknik Elektro Politeknik Negeri Lhokseumawe telah berhasil lolos program kerja ke Eropa, membuka peluang baru bagi mereka dalam mengembangkan karier di kancah internasional. 

    Keberhasilan ini merupakan bagian dari program Markija Berdaya yang digagas oleh manajemen Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) dengan tujuan memberikan kesempatan kerja di Eropa dan meningkatkan pengetahuan serta keahlian profesional tenaga kerja Indonesia.

  • 6 Mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe Lolos ke Eropa dan Asia Melalui Program IISMA 2023
    Aceh | 1 tahun lalu
    6 Mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe Lolos ke Eropa dan Asia Melalui Program IISMA 2023

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Prestasi gemilang kembali dicatatkan oleh mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) pada bulan Ramadhan 1444 H. Sebanyak 6 mahasiswa PNL berhasil lolos dalam Program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2023 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek)